RAKYAT KALBAR – Ngabang. Sekda Landak, Ludis membeberkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Landak tahun 2013 yang baru saja diaudit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK-RI). “Puji Tuhan opini yang kita dapatkan dari BPK RI untuk tahun 2013 dengan predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP),” ucap Sekda…[selengkapnya]