PONTIANAK POST-Pontianak. Kontraktor angkat bicara terkait proyek fiktif pada Kementerian Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (PDTT) di Kabupaten Bengkayang Kalimantan Barat. Pihak pelaksana juga merasa menjadi korban karena sudah telanjur mengeluarkan investasi. Hal ini terkait kasus pencairan Kredit Pengadaan Barang dan Jasa (KPBJ) fiktif yang merugikan bank daerah senilai Rp8,8 miliar…