TRIBUN PONTIANAK-Pontianak. Rapat Paripurna ke-4 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2021-2022 tentang Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2021 dan usulan sejumlah raperda, di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Pontianak, Rabu 30 Maret 2022. Ketua DPRD Kota Pontianak, Satarudin menyampaikan tentang laporan pertanggungjawaban wali kota Pontianak satu tahun masa anggaran atau tahun 2021 yang telah disampaikan capaian-capaian oleh Walikota, maka pihaknya akan membentuk panitia khusus (pansus) khusus membahas LKPJ ini…[selengkapnya]