PONTIANAK POST-Sintang. Salah satu pembangunan puskesmas yang terletak di Desa Nanga Ketungau, Kecamatan Ketungau Hilir untuk sementara dihentikan. Menurut Bupati Sintang, Jarot Winarno ini adalah salah satu pembangunan yang dikerjakan pada tahun 2018 lalu dari dana Dana Alokasi Khusus (DAK) pemerintah pusat melalui Kementerian Kesehatan RI…