Sekda Sambas Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala BPK Kalbar

Tribun Pontianak – Pontianak. Bupati Sambas diwakili oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Sambas Fery Madagaskar menghadiri acara serah terima jabatan Kepala Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Kalbar, Sabtu 15 Februari 2025. Acara pelantikan Kepala Kanwil BPK Kalbar baru Sri Haryati digelar di aula Kantor BPK Kalbar. Kegiatan ini turut dihadiri sejumlah perwakilan kepala daerah kabupaten dan kota…[selengkapnya]