Yakin Serapan Anggaran Dapat Dilakukan

PONTIANAK POST-Sukadana. Bupati Kayong Utara Citra Duani optimistis serapan anggaran Kabupaten Kayong Utara mencapai 80 persen di tahun 2022 ini, khusus nya Dana Alokasi Khusus (DAK), Dana Alokasi Umum (DAU), di mana saat ini sebagian sudah memasuki tahap penandatanganan kontrak. Namun, jika dalam proses lelang msih ada sanggahan dari peserta lelang, maka dikhawatirkan dia waktu yang ada tidak akan cukup. “Bulan ini (Juli) tanggal 21 itu batas akhir. Saya sudah koordinasi. Kayong Utara Insya Allah sampai batas waktu ditentukan itu sebagian dananya bisa terserap. Kalau ada (perusahaan) yang menyanggah otomatis tidak terkejar, otomatis lewat,” kata Citra, Senin (18/7) di Sukadana…[selengkapnya]